ABDILAH, Alfan (2025) FORMULASI DAN UJI FISIK SEDIAAN BALSAM EKSTRAK ETANOL DAUN BANDOTAN (Ageratum conyzoides L.) DENGAN VARIASI KONSENTRASI PARAFIN PADAT. Bachelor thesis, UNIVERSITAS PERADABAN.
|
PDF (HALAMAN AWAL)
COVER-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Download (523kB) |
|
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.docx - Published Version Download (18kB) |
|
|
PDF (BAB I)
BAB I-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (66kB) |
|
|
PDF (BAB II)
BAB II-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (271kB) |
|
|
PDF (BAB III)
BAB III-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (251kB) |
|
|
PDF (BABB IV)
BAB IV-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (352kB) |
|
|
PDF (BAB V)
BAB V-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Download (42kB) |
|
|
PDF (DAFTYAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Download (159kB) |
|
|
PDF (LAMPIRAN)
LAMPIRAN-ALPAN ABDILAH-42121022-SKRIPSI-2025.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Daun bandotan (Ageratum conyzoides L.) merupakan tanaman yang dikenal memiliki kandungan senyawa aktif seperti flavonoid, alkaloid, dan tanin yang memiliki potensi sebagai antiinflamasi dan antiseptik. Salah satu bentuk sediaan topikal yang praktis dan mudah digunakan adalah balsam. Parafin padat digunakan sebagai basis utama dalam pembuatan balsam karena berperan dalam menentukan konsistensi, daya lekat, dan kestabilan sediaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi konsentrasi parafin padat terhadap karakteristik fisik balsam yang mengandung ekstrak etanol daun bandotan. Metode ekstraksi dilakukan dengan maserasi menggunakan etanol 96%. Sediaan balsam dibuat dalam tiga formula dengan variasi konsentrasi parafin padat sebesar 10%, 15%, dan 20%. Evaluasi fisik meliputi pengamatan organoleptik, homogenitas, daya sebar, daya lekat, dan uji iritasi kulit. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga formula balsam ekstrak etanol daun bandotan memiliki penampilan fisik yang seragam, tekstur semi padat, berwarna hijau tua, serta aroma khas ekstrak bercampur menthol. Semua formula memenuhi syarat homogenitas dan berada dalam rentang pH kulit (4–6), sehingga aman digunakan secara topikal. Variasi konsentrasi parafin padat berpengaruh terhadap konsistensi sediaan, di mana peningkatan konsentrasi menyebabkan daya sebar menurun namun daya lekat meningkat. Uji iritasi menunjukkan tidak adanya reaksi kemerahan maupun gatal pada kulit panelis, sehingga sediaan dinyatakan aman. Formula dengan konsentrasi parafin padat 15% memberikan hasil paling optimal karena menghasilkan keseimbangan terbaik antara daya sebar dan daya lekat, serta stabil secara organoleptik.
| Item Type: | Thesis (Bachelor) | |||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
|||||||||
| Uncontrolled Keywords: | Balsam, Ageratum conyzoides L., parafin padat, uji fisik, formulasi. | |||||||||
| Subjects: | 600 Technology dan Ilmu Terapan > 610 Ilmu Kedokteran, Pengobatan, Ilmu Kesehatan > 615 Farmakologi dan Terapi Farmakologi > Obat-Obatan, Materi Medika; Kimia Farmasi, Analisis Farmasi, Formula Obat | |||||||||
| Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Farmasi - S1 | |||||||||
| Depositing User: | S.E. Khozin Khozin | |||||||||
| Date Deposited: | 05 Jan 2026 03:08 | |||||||||
| Last Modified: | 05 Jan 2026 03:08 | |||||||||
| URI: | http://repository.peradaban.ac.id/id/eprint/2161 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
